Agriculture and Irrigation System Development in Java During The Cultivation System

https://doi.org/10.22146/agritech.19310

Muhjidin Mawardi(1*)

(1) Faculty of Agricultural Technology, Universitas Gadjah Mada
(*) Corresponding Author

Abstract


Pengaruh pelaksanaan Tanam Palma terhadap perkembangan sistern irigasi dan pertanian di Jawa, merupakan pokok bahasan tulisan ini. Bahan-bahan untuk analisis dalam tulisan ini diperoleh melalui penelusuran pustaka serta laporan-laporan yang tersedia. Hasil analisis menunjukkan bahwa pelaksanaan Tanam Paksa telah secara nyata merubah pola pergiliran tanaman serta produksi tanaman pangan di lahan sawah beririgasi. Perubahan ini sebagai akibat daRI terlalu lamanya lahan sawah dikuasai oleh pabrik gula untuk tanaman tebu, prioritas pembagian air untuk tebu dan pabrik gula serta pengerahan tenaga kerja petani yang berlebihan untuk kegiatan-kegiatan yang berkaitan dengan produksi gula. Disamping itu, pada satu sisi, Tanam Paksa telah mendorong berkembangnya sistem irigasi modern di Jawa yang mempunyai ciri-ciri sistem keteknikan dan manajemen yang berbeda dengan sistem irigasi tradisional. Akan tetapi pada sisi lain, semakin menghilangkan hak dan keterlibatan petani dalam kegiatan-kegiatan operasional sistem irigasi modern

Full Text:

PDF



DOI: https://doi.org/10.22146/agritech.19310

Article Metrics

Abstract views : 1742 | views : 929

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2017 Muhjidin Mawardi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

agriTECH has been Indexed by:


agriTECH (print ISSN 0216-0455; online ISSN 2527-3825) is published by Faculty of Agricultural Technology, Universitas Gadjah Mada in colaboration with Indonesian Association of Food Technologies.


website statisticsView My Stats