BEBAN KERJA: KONSEP DAN PENGUKURAN
Abstract
Tatkala perkembangan otomatisasi dalam berbagai bidang peralatan industri dan peralatan kantor sejak awal tahun 1960 telah berlangsung dengan sangat cepat, minat untuk mempersolakan masalah semangat kerja mulai terusik kembali. Dua hal yang kontradiktif pun ikut mneyeruak ke depan. Di satu pihak, semangat efisiensi melalui otomatisasi telah merasuki jiwa setiap insinyur teknik industri, perancang mesin, pencipta peralatan elektronik, dan manager produksi.
DOI: 10.22146/bpsi.13164
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2016 Buletin Psikologi