Masalah Terkait Obat pada Pasien Onkologi: Apa yang Harus Diperhatikan oleh Apoteker?

https://doi.org/10.22146/farmaseutik.v18i1.71911

Yovita Diane Titiesari(1), Helin Yovina Nursalim(2*), Jessica Nathania(3)

(1) Rumah Sakit Khusus Kanker MRCCC Siloam Semanggi
(2) Rumah Sakit Khusus Kanker MRCCC Siloam Semanggi
(3) Rumah Sakit Khusus Kanker MRCCC Siloam Semanggi
(*) Corresponding Author

Abstract


Pasien kanker seringkali memiliki regimen terapi yang kompleks dan rawan terjadi kesalahan pengobatan. Penelitian ini bertujuan menentukan masalah, penyebab, dan klasifikasi obat yang berhubungan dengan masalah terkait obat (drug related problems/DRPs) pada pasien kanker. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pengambilan data secara retrospektif. Kasus DRP dilaporkan oleh apoteker klinis di rumah sakit khusus kanker selama periode Januari sampai Agustus 2021. DRP terkait obat kanker diklasifikasikan mengunakan sistem klasifikasi DRP menurut PCNE versi 9.1. Kelas terapi obat yang terlibat diklasifikasikan menggunakan klasifikasi berdasarkan MIMS. Dari 146 laporan DRP yang berhubungan dengan pasien kanker, masalah DRP yang paling banyak terjadi adalah keamanan pengobatan (63,7%) dan efektivitas pengobatan (17,81%). Penyebab DRP yang sering terjadi adalah pemilihan obat (38,06%), pemilihan dosis obat (21,94%), dan durasi terapi obat (14,84%). Selain itu, golongan obat yang mempengaruhi sistem saraf pusat, antiinfeksi, dan obat yang bekerja pada sistem kardiovaskular dan hematopoietik adalah jenis obat yang paling sering berkaitan dengan DRP. Apoteker harus lebih memperhatikan pemilihan obat dan dosis serta durasi pengobatan, tidak hanya pada kemoterapi tetapi juga pada obat-obatan pendukung kemoterapi, saat memberikan asuhan kefarmasian untuk pasien kanker.


Keywords


masalah terkait obat; onkologi; farmasi

Full Text:

PDF


References

Boşnak, A. S., Birand, N., Diker, M., Abdi, A., & Başgut, B. (2018). The role of the pharmacist in the multidisciplinary approach to the prevention and resolution of drug-related problems in cancer chemotherapy. Journal of Oncology Pharmacy Practice, 25(6), 1312– 1320. https://doi.org/10.1177/1078155218786048

Cehajic, I., Bergan, S., & Bjordal, K. (2015). Pharmacist assessment of drug-related problems on an oncology ward. European Journal of Hospital Pharmacy, 22(4), 194–197. https://doi.org/10.1136/ejhpharm-2014-000510

Fowler, H., Belot, A., Ellis, L., Maringe, C., Luque-Fernandez, M. A., Njagi, E. N., Navani, N., Sarfati, D., & Rachet, B. (2020). Comorbidity prevalence among cancer patients: a8 population-based cohort study of four cancers. BMC Cancer, 20(1). https://doi.org/10.1186/s12885-019-6472-9

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. (2016). Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 72 Tahun 2016 Tentang Standar Pelayanan Kefarmasian Di Rumah Sakit. Departemen Kesehatan Republik Indonesia.

M Segal, E., Bates, J., Fleszar, S. L., Holle, L. M., Kennerly-Shah, J., Rockey, M., & Jeffers, K. D. (2019). Demonstrating the value of the oncology pharmacist within the healthcare team. Journal of Oncology Pharmacy Practice, 25(8), 1945–1967. https://doi.org/10.1177/1078155219859424

MIMS. (2020). MIMS Drug Reference Indonesia (144th ed.). MIMS Pte Ltd.

Pangribowo, S. (2019). Beban Kanker di Indonesia [E-book]. Pusat Data dan Informasi Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Pharmaceutical Care Network Europe Association (2020). PCNE Classification for Drug related problems V9.1. https://www.pcne.org/upload/files/417_PCNE_classification_V9- 1_final.pdf

Riechelmann, R. P., Tannock, I. F., Wang, L., Saad, E. D., Taback, N. A., & Krzyzanowska, M. K. (2007). Potential Drug Interactions and Duplicate Prescriptions Among Cancer Patients. JNCI Journal of the National Cancer Institute, 99(8), 592–600. https://doi.org/10.1093/jnci/djk130

Vacha, M. E., Huang, W., & Mando-Vandrick, J. (2015). The Role of Subcutaneous Ketorolac for Pain Management. Hospital Pharmacy, 50(2), 108–112. https://doi.org/10.1310/hpj5002-108

Weycker, D., Li, X., Edelsberg, J., Barron, R., Kartashov, A., Xu, H., & Lyman, G. H. (2015). Risk and Consequences of Chemotherapy-Induced Febrile Neutropenia in Patients With Metastatic Solid Tumors. Journal of Oncology Practice, 11(1), 47–54. https://doi.org/10.1200/jop.2014.001492

Zhang, P., Lv, D., Zhao, J., Sun, S., Li, L., & Liao, Y. (2021). Evaluation of pharmacists’ interventions on drug-related problems and drug costs in patients with cancer pain. International Journal of Clinical Pharmacy, 43(5), 1274–1282. https://doi.org/10.1007/s11096-021-01247-w



DOI: https://doi.org/10.22146/farmaseutik.v18i1.71911

Article Metrics

Abstract views : 4405 | views : 5155

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Majalah Farmaseutik Indexed by:

   
 
Creative Commons Licence
 
 
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.