Indexing metadata

Gingivektomi Menggunakan Scalpel dan Electrocautery pada Perawatan Gingival Enlargement Wanita Pubertas


 
Dublin Core PKP Metadata Items Metadata for this Document
 
1. Title Title of document Gingivektomi Menggunakan Scalpel dan Electrocautery pada Perawatan Gingival Enlargement Wanita Pubertas
 
2. Creator Author's name, affiliation, country Anton Kusumo Widagdo; Program Pendidikan Dokter Gigi Spesialis Periodonsia, Fakultas Kedokteran Gigi, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, Indonesia; Indonesia
 
2. Creator Author's name, affiliation, country Kwartarini Murdiastuti; Departemen Periodonsia, Fakultas Kedokteran Gigi, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, Indonesia; Indonesia
 
3. Subject Discipline(s)
 
3. Subject Keyword(s) gingival enlargemengingivektomi; scalpel dan electrocautery; wanita pubertas; puberty gingivitis; gingivectomy; gingivoplasti
 
4. Description Abstract

Gingivitis pubertas merupakan suatu peradangan gusi karena kondisi tertentu yang diklasifikasikan menurut faktor etiologi dan perubahan patologi. Peningkatan ukuran gingiva merupakan tanda adanya kelainan gingiva. Gingivektomi adalah pemotongan jaringan gingiva dengan membuang dinding lateral poket yang bertujuan untuk menghilangkan poket dan keradangan gingiva sehingga didapat gingiva yang fisiologis, fungsional dan estetik baik. Pada kasus ini, wanita berusia 16 tahun mengeluhkan keadaan gusi atas dan bawah yang membengkak sejak 1 tahun yang lalu, mudah berdarah dan tidak ada rasa nyeri. Penanganan untuk kasus ini dirancang menggunakan teknik gingivektomi menggunakan pisau periodontal dan gingivoplasty menggunakan electrocautery secara bertahap. Teknik gingivektomi menggunakan kombinasi scalpel dan electrocautery pada perawatan gingivitis pubertas memberikan hasil yang memuaskan secara estetik maupun fungsional pada pasien.

 

ABSTRACT: Gingivectomy Using Scalpel and Electrocautery in Gingival Enlargement Treatment of Puberty Female. Puberty Gingivitis is a gum inflamation due to certain conditions that are classified by etiologic factors and pathological changes. The increase in gingival size is a sign of gingival disorder. Gingivectomy is cutting the gingival tissue by removing the lateral wall of the pocket which aims to eliminate pockets and gingival inflammation thus obtaining physiologically, functionally and aesthetically good gingiva. In this case, 16-year old woman complained of the state of the upper and lower gums which were swollen since the last one year, easily bleeding and no pain. The handling of this case was designed to use the technique of gingivecto by using periodontal knives and gingivoplasty by gradually using electrocautery. Gingivectomy technique with a combination of scalpel and electrocautery in puberty gingivitis treatment gives satisfactory results in aesthetic and functional state in patients.

 
5. Publisher Organizing agency, location Fakultas Kedokteran Gigi, Universitas Gadjah Mada
 
6. Contributor Sponsor(s)
 
7. Date (YYYY-MM-DD) 2016-06-29
 
8. Type Status & genre Peer-reviewed Article
 
8. Type Type
 
9. Format File format PDF, PDF
 
10. Identifier Uniform Resource Identifier https://jurnal.ugm.ac.id/mkgk/article/view/11909
 
10. Identifier Digital Object Identifier (DOI) https://doi.org/10.22146/mkgk.11909
 
11. Source Title; vol., no. (year) MKGK (Majalah Kedokteran Gigi Klinik) (Clinical Dental Journal) UGM; Vol 1, No 1 (2015)
 
12. Language English=en
 
14. Coverage Geo-spatial location, chronological period, research sample (gender, age, etc.)
 
15. Rights Copyright and permissions Copyright (c) 2016 Majalah Kedokteran Gigi Klinik