Perawatan Saluran Akar Multi Kunjungan Protaper Rotary Files Single Cone pada Nekrosis Pulpa Disertai Asses Dentoalveolar Akut (terhadap Gigi Molar Pertama Kiri Mandibula)

https://doi.org/10.22146/majkedgiind.16476

Billy Sujatmiko(1*), Endang Retnowati Retnowati(2)

(1) Program Studi Konservasi Gigi, Program Pendidikan Dokter Gigi Spesialis-1, Fakultas Kedokteran Gigi, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, Indonesia
(2) Departemen Konservasi Gigi, Fakultas Kedokteran Gigi, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Latar belakang. Perawatan saluran akar multi kunjungan merupakan perawatan endodonlik yang diperuntukan untuk kasus-kasus yang memerlukan proses penyembuhan antar kunjungan dan di peruntukan untuk lesi-Iesi akut dan merupakan kotra indikasi perawatan saluran akar satu kunjungan. Tujuan. Kasus ini adalah untuk untuk menginformasikan hasil evaluasi perawatan saluran akar multi kunjungan pada gigi molar pertama kiri mandibula yang nekrosis pulpa dengan abses dentoalveolar akut. Kasus. Pasien perempuan berusia 20 tahun datang ke klinik Konservasi Gigi RSGM FKG UGM ingin merawat gigi bawah kiri yang mengalami rasa sa kit aku!. Berdasarkan pemeriksaan subyektif, obyektif dan radiografis diperoleh diagnosis gigi molar pertama kiri mandibula nekrosis pulpa dengan abses dentoalviolar akut. Penanganan. Perawatan yang dilakukan perawatan saluran akar multi kunjungan protaper rotary files, kunjungan sebanyak 3 kali kunjungan dan diobturasi dengan metode single cone dan kemudian dilanjutkan dengan perawatan crown lengthening pemasangan pasak radix anchor, pembuatan inti dan pembuatan jaket full crown fused to metal. Hasil. Evaluasi klinis pad a waktu kontrol gigi menunjukkan perkusi, palpasi sudah tidak terasa sakit pemeriksaan radiografi menunjukkan sudah tidak ada kelainan gambaran radiolusen.


Keywords


perawatan saluran akar multi kunjungan; protaper rotary files; singe cone; nekrosis pulpa; abses dentoalveolar akut

Full Text:

PDF



DOI: https://doi.org/10.22146/majkedgiind.16476

Article Metrics

Abstract views : 6109 | views : 9233

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2016 Majalah Kedokteran Gigi Indonesia




 

 View My Stats


real
time web analytics